Agustus
Setelah menerima pinangan Albirex Niigata singapore di pertengahan bulan Agustus maka saya menjalani debut pertama melatih di Singapore dengan pertandingan kandang di Jurong East Stadium
Minggu tanggal 24 agustus 2014 tepat jam 19.30 pertandingan perdana saya di Singapore pun di mulai, pertandingan menit pertama Atsushi Shimone memasukan bola di menit 47 lalu di babak kedua dua gol tim Albirex yaitu Nohiro Kawakami dimenit 66 dan 68 oleh Hidekazu yamamoto. gol dari tim tamu hanya mmbalas 1 gol melalui pascal Eddoh di menit akhir babak kedua
Pertandingan kedua di bulan agustus melawan Gombak United hanya imbang satu sama,
September
Setelah imbang melawan Gombak United di liga singapore kami kembali melawan tim itu kembali dan kemenangan ada di tim Albirex 2-0 di semifinal leg 2dan akhirnya Albirex masuk final karena menang agregat 3-1 melawan Gombak United
Lalu selanjutnya tactic yang saya pakai di PSBL Langsa nampaknya sangat bagus di terapkan di Albirex Niigata Singapore FC dengan 3 kemenangan berturut-turut melawan Harimau Muda, Belestier dan Young Lions
Oktober
Dibulan oktober Albirex Niigata Singapore FC juga tidak mengalami kekalahan dari 4 pertandingan dengan hasil yang bagus yaitu menang melawan Woodlands 2-0 dan Geylang United 2-1 sedangkan sisanya seri melawan Tim DPMM (timnas Brunei) 1-1 dan 2-2 melawan Singapore Rec Club
November
Bulan November adalah pertandingan terkhir yang di jalani oleh Albirex Niigata Singapore FC dan Liga Singapore, di pertandingan terakhir ini Albirex Niigata Singapore FC menang besar melawan Houngang City d4-0 tanpa balas, kedatagan saya di Albirex Niigata Singapore FC sangat berefek pada tim in,dimana di saat kedatanga saya hanya berperingkat 11 menjadi peringkat 2 di bawah Tampines sebagai juara umum Liga Singapore
Dan berikut daftar penghargaan pemain-pemain liga Singapore
Pemain asing terbaik (Osman Bashiru)
Peole Choice (Koji Aoki)
Top Skor (Shotaro Ihata)
Pemain Muda Terbaik (Mohd Fandi Othman)
Pelatih Terbaik (Salim Moin)
Desember
Karena kecermelangan karir saya di singaore maka Albirex Niigata Singapore FC menawarkan saya 1 tahun kontrak baru
Dan final yang dinantikan terjadi, karena banyak pemain yang hijrah termasuk 2 pemain andalan yaitu kiper dan penyerang yang berlabuh ke klub lain maka dari itu kami hanya memakai pemain seadanya, namun sepertinya tactic yang saya terpkan di PSBL Langsa sangat efekti dan final pun jadi milik tim Albirex Niigata Singapore FC 2-1 setelah gol dari Sho Kamimura di menit 80 tidak dapat disamakan oleh SAFFC
Dengan begitu kemenangan ini sekaligus prestasi pertama saya di singapore mengingat baru 5 bulan saya berada disana dan saya pun masuk di Hall Of Fame Indonesia
Boardroom
Secara garis besar Board Albirex Niigata Singapore FC sangat seanga atas kenrja saya terbukti di awal musim Albirex Niigata Singapore FC hanya menargetkan untuk berada di posisi 10 besar namun saya bisa menjawabnya dengan Juara RBH Singapore dan Runner-up Liga Singapore
Beberapar pemain inti yang pergi ke klub asalnya Albirex Niigata Jepang juga tak begitu berefek dengan tim terbukti ada 3 pemain yang balik ke jepang
Dan sepertinya tim Albirex Niigata Singapore FC merubah namanya jadi Niigata Unicorn Singapore entah kenapa, yang pasti semoga tahun depan bisa lebih kompetitif denga mareti pemain seadanya karena gak boleh transfer pemain lain di klub ini selain pemain Jepang.
Post a Comment