[FM2013] Persebaya Surabaya Musim 2012/2013 [Akhir Musim]



JANUARI


Bulan Januari jendela transfer di Indonesia kembali terbuka, namun karena saya tak membutuhkan pemain lagi dan dirasa cukup untuk melanjutkan kompetisi sampai akhir musim meski sempat ingin memakai jasa Isnan ali namu karena gaji nya yang besar Persebaya pun urungkan niat untuk mendatangkan ke Gelora 10 November.

Dalam lanjutan divisi utama Persebaya memenangkan 2 dari 4 pertandingan di divis utama dan sisanya di piala indonesia persebaya melaju sampai babak ke empat setelah mengalahkan Mojokerto Putra dengan agregat 7-1, berikut hasil fikture selama bulan januari.


FEBRUARI

Di bulan februari Persebaya tetap kokoh di posisi 2 klasemen sementara grup A divisi utama setelah menangdi tiga pertandingan liga yatu menang melawan persijap 3-1, PSSB 2-0 dan Persires 3-0 sedangkan di piala indonesia Persebaya menang agregat 8-4 melawan Madiun Putra setelah sebelumnya kalah di leg 1 3-4 lalu membalas 5-0 tanpa balas di Gelora 10 November.


MARET

Di bulan maert Persebaya tampil labil dengan hanya sekali menang dari 3 pertandingan yang di jalankan di divisi utama, namun di tengah labilnya penampilan Persebaya terdapat keajaiban dengan mengalahkan tim kuat dari ISL Persib Bandung dengan skor agregat 5-1 di quarter final piala indonesia dengan hasil ini Persebaya pun melaju ke semifinal piala indonesia.


APRIL-MEI

Kekalahan telak melawan PSMS Medan membuat Persebaya tidak dapat promosi ke ISL karena kalah gol agregat meski sudah menang 6-3 melawan Persiraja tetap tak memberi kan harapan untuk lolos ke 6 besar promosi ISL, berikut table akhir divisi utama.



Berikut tampilan 6 besar yang di bagi 2 grup, masing-masing grup terdiri dari 3 klub, dua dari 3 gup paling di atas promosi ke ISL penentuan juara divisi utama adlah juara grup melawan runner up lalu jika memang masuk final dan yang kalah masuk ke perebutan tempat ketiga untuk menentukan juara ketiga.


Yang lolos ke ISL adalah Perseman Manokwari, Semen Padang, PSMS Medan dan PSM Makasar dan yang juara adalah PSMS Medan dengan mengalahkan Perseman Manokwari di final.


Berikut ini adalah pemain yang berprestasi di Divisi Utama.

 Pemain Terbaik

 Top Skor 

Manager Terbaik


Meski tak promosi ke ISL namun Persebaya patut berbesar hati pasalnya Persebaya berhasil menjuarai Piala Indonesia berikut daftar perjuangan Persebaya mencapai Final.


Berikut daftar pemain yang berprestasi di Piala Indonesia, dan nama Boumsong menjadi pemain paling subur dengan 15 gol.

Top Skor

Pemain Terbaik

Berikut ini adalah tampilan board yang puas dengan kinerja saya meski tak lolos ke ISL prestasi di Piala Indonesia membuat saya bertahan di Persebaya dengan mendapatkan kontrak baru dari manajemen.



Berikut ini adalah pemain yang berkontribusi penuh selama satu musim di Persebaya Surabaya.


Dan pencetak gol terbanyak untuk Persebaya adalah Boumsong di susul oleh Jhon van Beukering dengan 17 gol lalu di tempat ketiga adalah Ontivero dengan 10 gol, terkahir adalah fikture selama bulam maret dan april.


Karena belum lolos ke ISL musim ini maka saya akan tetap mempertahankan pemain asing seperti Boumsong dan Ontivero karena memberi andil yang besar, karena keterbatasan pemain asing yang hanya 3 pemain maka saya akan mencari pemain lokal khususnya pemain belakang yang saya rasa harus di ganti mengingat performa tim sangat buruk untuk urusan bertahan, semoga di awala musim 2013/2014 mendatkan pemain yang diimpikan.

Nantikan kisah berikutnya.

Post a Comment

Previous Post Next Post